Jumat, 15 Februari 2013

meraih kebahagiaan

praktek kebahagian hidup :
1.Anda bertanggungjawab atas dirimu sendiri
-kau ingin berhasil dan bahagia obatnya ada pada dirimu sendiri
-jangan merasa kecil...,(dulu sebelum pabrik air minuman aqua sebesar ini,awalnya pelopornya diejek "air kok di gelasin")
-jangan merasa aku tidak bisa bahagia
-orang penakut dikalahkan orang pemberani.,orang pemberani dikalahkan orang nekat.,orang nekat dikalahkan orang gila.,dan semuanya dikalahkan oleh orang yang beruntung(dijaga oleh allah swt).,maka kalau kamu penakut minta tolonglah kepada allah swt
2.Bergurulah dengan masa lalu .,hiduplah pada hari ini.,dan optimislah dengan masa depan(berbaik sangka kepada allah swt)
3. Ridlo/beriman dengan takdir allah swt .,jangan hidup dengan andaikata begini.,andaikata begitu
-ada seorang kaya dari jember punya anak umurnya sekitar 5 tahun.,suatu hari anaknya ditemukan mengambang di kolam dalam keadaan telah meninggal dunia..,kemudian dia mengambil dan membopong anaknya tersebut sambil menangis tapi karena keropos imany terhadap takdir allah .,dia berkata.,seandainya saya dulu tidak membuat kolam ini anak saya tidak akan meninggal..,seandainya ada babysister yang selalu mengawasi tidak akan seperti ini.,seandainya ini dan itu.....akhirnya dia mengalami gangguan jiwa dan meninggal dalam keadaan stress.
4.jangan pernah merasa susah dalam hidup
-ingat tali kalau ditarik kencang lama-lama akan putuss....
-sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan...
5.Jadilah pemaaf .,jangan suka marah.,jangan menyimpan dendam
-kalau sampai kita bertikai jangan lebih dari tiga hari..,
6.Jangan hasud/dengki
7.Jangan melihat keatas biar ga kesandung.,lihatlah kebawah agar bersyukur atas nikmat yang diberikan allah ternyata buanyakkkk
-kunjungilah rumah sakit.,kunjungilah tempat orang dipenjara
8.Dirikanlah solat/berdzikir kepada allah swt agar hatinya tenang dan bahagia
9.Bekerjalah (jgn bermalas malasan).,klo masih bisa berusaha ,berusahalah...
10.Ingatlah kebahagian di dunia ini cuma sementara.,kebahagiaan abadi di akherat (masuk surga)

Rangkuman kajian meraih kebahagiaan oleh ust.syafiq basalamah
Semoga bermanfaat buat saya dan panjenengan semua.......